Ekspor Apa ke Negeri Kanguru?

0

Ingin ekspor ke Australia? Ingin tahu komoditi apa saja yang banyak diminta?

Pada tahun 2018 neraca dagang Indonesia terhadap Australia mengalami defisit dan penurunan. Jumlah impor Indonesia dari Australia lebih besar dibandingkan jumlah ekspor. Australia merupakan salah satu negara terdekat Indonesia secara geografis namun belum terlalu banyak ekspor dilakukan ke negeri Kangguru tersebut. Beberapa komoditi di bawah ini merupakan jenis produk yang diekspor oleh Indonesia ke Australia. Kedepannya, pemerintah berharap ekspor ke Australia bisa meningkat tidak hanya dari komoditi berikut, seperti:

  1. Motor vehicles for the transport of persons
  2. Wood continuously shaped, non-coniferous
  3. Paper forhousehold/sanitary
  4. Plywood, veneeredpanel & similar
  5. Newsprint &uncoated paper(-board)
  6. Coffee, not roasted, not decaffeinated
  7. Rubber pneumatictires for motor cars, new
  8. Cocoa butter, fat & oil
  9. Palm oil (excl crude)& fractions
  10. Footwear,rubber/plastic soles
  11. Reception apparatus for television
  12. Jewellery, ofprecious metal, nes
  13. Sports footwear,rubber/plastic soles
  14. Wooden furniture,nes
  15. Shrimps & prawns,frozen
  16. Floating orsubmersible drilling
  17. Wire of refinedcopper
  18. Food preparations
  19. Other officemachines
  20. Pasta
  21. Shrimps & prawns,prepared or preserved
  22. Urea
  23. Chemical woodpulp, soda/sulphate
  24. Edible mixtures offats, oil & fractions
  25. Prepared orpreserved tunas

Di tahun 2018 neraca perdagangan menunjukkan angka US$-3,025. Jumlah ini menurun dari tahun sebelumnya sebesar 13,18%. Hingga Januari 2019 kemarin, neraca dagang Indonesia dengan Australia masih di angka US$-249,8 ribu.

Menjadi eksportir, sama artinya kita dan pemerintah bersama-sama meningkatkan perekonomian sekaligus neraca perdagangan nasional. Ayo belajar menjadi eksportir dengan mengunjungi http://www.goexport.org

Share.
Leave A Reply

Exit mobile version